DAERAH  

Vaksin Covid-19 Siswa SMPN PGRI Pisang Baru

Dokumentasi Istimewa (Rio Purba - WartamuID)
WhatsApp Image 2021-09-24 at 18.07.04
WhatsApp Image 2021-09-24 at 18.07.05
WhatsApp Image 2021-09-24 at 18.07.09
WhatsApp Image 2021-09-24 at 18.07.09 (1)

WARTAMU.ID, Way Kanan – Pelaksanaan percepatan Vaksinasi yang di terima oleh Siswa SMP PGRI Pisang Baru Kec , Bumi Agung , Way Kanan , 24/9/21

Salah satu syarat untuk melakukan kegiatan belajar mengajar pada sekolah adalah dengan mengikuti program Vaksinasi covid-19. Bukan hanya siswa namun guru pendidik pun juga vaksin guna antisipasi menularnya virus Covid-19 pada lingkungan sekolah.

Guru beserta siswa SMPN PGRI Pisang Baru telah menerima Vaksin Covid-19 Tahap satu.dengan kapasitas Lokasi 100 Siswa dan bertahap,antisipasi terjadinya penumpukan pada antrian pelaksanaan Vaksin.

Polsek Bumi Agung melalui Kanit Binmas AIPDA Sudarmaji Menyampaikan bahwa pelaksaan vaksinasi pada lingkungan sekolah SMPN PGRI Pisang Baru berlangsung lancar dan sudah hampir mencapai target.

“Pelaksanan vaksin Covid-19 dilakukan secara bertahap,sesuai juga kita tidak boleh melebihi kapasitas ruangan ,”

“Kami sampaikan juga himbauan kepada siswa-siswi SMPN PGRI Pisang Baru agar tetap mematuhi dan taat terhadap protokol kesehatan meskipun sudah menerima Vaksin . “Pungkasnya